Top table motif bintang dari veneer mahogany

Top table motif bintang dari veneer mahogany

Description

Top table motif bintang dari veneer mahogany – Selamat datang di jepara veneer, Kami adalah jasa laminasi veneer kayu  langsung dari jepara yang menghadirkan berbagai macam bentuk veneer kayu  yang pastinnya anda cari selama ini. Dapatkan penawaran terbaik dari kami, Jadikan kami patner kerja bagi anda.

 

 

Material veneer kayu adalah lembaran kayu dengan ketebalan 0.24 mm hinga 3 mm yang didapat melalui proses pengupasan jenis kayu tertentu seperti kayu jati, kayu sungkai, kayu mindi, serta kayu oak . Veneer kayu kerap menjadi pilihan sebagai material finishing baik untuk perabot ataupun material mentah seperti papan kayu lapis ataupun papan kayu blockboard untuk membantu permukaan material tersebut menjadi lebih rata.Selain sebagai material finishing, veneer kayu yang memiliki ketebalan yang cukup bahan kerap menjadi bahan mentah pembuatan material lainnya seperti pembuatan kayu lapis yang kemudian bisa diolah kembali menjadi perabot atau furnitur. Veneer kayu juga tak jarang digunakan sebagai pelapis lantai parket, atau langsung diaplikasikan sebagai pengganti HPL atau material finishing lainnya.

Veneer merupakan lembaran kayu yang memiliki tebal 0.24 mm hingga 0.6 mm yang diperoleh melalui pengupasan kayu jenis-jenis tertentu. Veneer yang memiliki ketebalan diatas 0.6 mm sudah dapat dikatakan sebagai papan. Selain digunakan sebagai bahan finishing pada kayu lapis dan blockboard, veneer sebenarnya merupakan bahan baku untuk pembuatan kedua produk itu sendiri. Dalam pembuatan kayu lapis, veneer ditempelkan menjadi satu dengan arah serat yang sejajar atau saling silang dalam jumlah yang ganjil.

Alamat Kantor :

Jl. Taman Siswa RT 21 / RW 4 Bawu. Batealit Jepara.

Telp. 0291-4297888

Mobile Phone 0821 581 289 71 / 081 225 030 801